Analisa Kesalahan Kalimat Tanya pada Sub-Bab Question Of The Research

Skripsi Mahasiswa STBA JIA 2020/2021

Authors

  • Beny Alam Sekolah Tinggi Bahasa Asing JIA
  • Elsan Arvian Sekolah Tinggi Bahasa Asing JIA
  • Imron Hadi Sekolah Tinggi Bahasa Asing JIA

DOI:

https://doi.org/10.58220/jba.v15i2.23

Keywords:

question of the research, grammar, kesalahan

Abstract

Skripsi adalah satu syarat yang sering dijadikan acuan oleh banyak perguruan tinggi di Indonesia. Isinya memuat suatu penelitian ilmiah dan akan dipertanggungjawabkan dalam sidang skripsi yang akan diuji oleh beberapa dosen penguji terkait validitasnya. Skripsi memuat sub-bab question of the research pada bab pertama yang akan menjembatani antara bab 1 dan bab 4. Penulisan question of the research sering mengalami kesalahan secara grammatika sehingga perlu dilakukan peneltian agar kebermanfaatannya dapat meningkatkan kualitas skripsi. Penelitian yang berjudul Analisis Kesalahan Kalimat Tanya pada Sub-Bab Question of the Research Skripsi Mahasiswa  Sastra Inggris Angkatan 2020/2021 menghadirkan paparan dari kesalahan- kesalahan penulisan yang dilakukan oleh mahasiswa tingkat akhir pada sub- bab question of the research. Dari 17 data yang dianalisis, terdapat 26 kali  kemunculan kekeliruan dari segi omission (penghilangan), 5 kali kemunculan kekeliruan dari segi addition (penambahan), 2 kali kemunculan dari segi alternating form (bentuk pengganti), dan 1 kali kemunculan dari segi archi-form. Omission (penghilangan) yang sering terjadi pada pertanyaan penelitian para mahasiswa adalah ketiadaan dari kata kerja bantu (auxiliary verb) yang biasanya terletak setelah kata tanya

Downloads

Download data is not yet available.

References

Azar, B. S., & Stacey Hagen. Understanding and Using English Grammar: Fifth Edition. Pearson.

Batsone, R. (1994). Grammar. New York: Oxford University Press.

Greenbaum, S. & Nelson, G. (2022). An Introduction to English Grammar. London: Longman.

James, C. (1998). Errors in Language Learning and Use: Exploring Error Analysis. United States of America: Addison Wesley Longman.

Moleong, L. J. (2013). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: P.T. Remaja Rosdakarya.

Downloads

Published

19-12-2022

How to Cite

Alam, B., Arvian, E., & Hadi, I. (2022). Analisa Kesalahan Kalimat Tanya pada Sub-Bab Question Of The Research: Skripsi Mahasiswa STBA JIA 2020/2021. Jurnal Bahasa Asing, 15(2), 35–42. https://doi.org/10.58220/jba.v15i2.23